Electro Mobile Apple iPhone, MacBook, iPad, iMac, & Smart iWatch Repair Service Surabaya - Apa Penyebab RAM 6 GB iPhone Bisa Lebih Kencang Dari 12 GB Android? Temukan Jawabannya Disini!
![]() |
Penyebab RAM Kecil iPhone Lebih Cepat Dari RAM Besar Android | Electro Mobile Apple Repair Service Store Surabaya | Phone/WA 0822-1695-6789 |
Alasan pertama seseorang membeli iPhone adalah performanya. Meskipun RAM yang ditawarkan android jauh lebih besar, iPhone tetap menjadi pilihan beberapa orang. Bukan hanya karyawan, tapi juga pengusaha bahkan pelajar. Misalnya saja sekarang RAM android ada yang mencapai 12 GB, sedangkan RAM tertinggi iPhone ada pada ukuran 6 GB saja.
Untuk itu bagi anda yang sedang tertarik membandingkan untuk memilih ponsel android atau iPhone. Kita akan mengulas penyebab RAM kecil iPhone memiliki performa lebih kencang dibandingkan RAM besar yang dimiliki android. Apa saja alasannya? Tapi sebelum membahas lebih dalam, ada baiknya kita memahami dulu apa sebenarnya yang di namakan RAM dan apa potensinya dalam sebuah perangkat/gadget.
RAM (Random Access Memory) adalah sebuah teknologi penyimpanan memori sementara di sebuah perangkat baik itu komputer/PC, laptop, smartphone atau gadget lainnya. Kenapa disebut sementara? Karena RAM berbeda dengan hard drive yang menyimpan konten secara permanen. RAM ini lebih untuk membaca konten dalam bentuk aplikasi dan mengatur seberapa kapasitas memori hard drive yang bisa menyimpannya.
Jadi, ketika kapasitas RAM semakin besar, maka akan semakin banyak aplikasi yang bisa dipasang di sebuah perangkat. Tapi ini bukan berarti performanya lebih cepat, RAM hanya bekerja membaca dan mengirimkan data ke prosesor, agar data segera diproses. Dengan begitu kita bisa menjalankan, menutup, membuka atau berpindah dari satu aplikasi ke aplikasi lainnya.
Pengertian RAM dan Fungsinya
![]() |
Penyebab RAM Kecil iPhone Lebih Cepat Dari RAM Besar Android | Electro Mobile Apple Repair Service Store Surabaya | Phone/WA 0822-1695-6789 |
Jadi, ketika kapasitas RAM semakin besar, maka akan semakin banyak aplikasi yang bisa dipasang di sebuah perangkat. Tapi ini bukan berarti performanya lebih cepat, RAM hanya bekerja membaca dan mengirimkan data ke prosesor, agar data segera diproses. Dengan begitu kita bisa menjalankan, menutup, membuka atau berpindah dari satu aplikasi ke aplikasi lainnya.
@elmobsub Teknisi Apple Tiap Pulang Kerja Pada Ngapain Sih? 🫠 Well! Ini adalah Video A Daily in My Life nya Seorang Teknisi iPhone, MacBook, iPad, iWatch, & iMac Kami. Beberapa Adegan Ditake Dengan Kamera 48 MP dari iPhone 14. Next Kita Bahas iOS 16 Lock Screen Trend, Type iPhone Ayu Ting Ting dan Chef Juna. Enjoy This VT ya! #fyp #servicemacbooksurabaya #serviceipadsurabaya #elmobsub #serviceiphonesurabaya ♬ Kut Ikut Ikut - Queen Annisa
1. Menggunakan OS Super Ringan
![]() |
Penyebab RAM Kecil iPhone Lebih Cepat Dari RAM Besar Android | Electro Mobile Apple Repair Service Store Surabaya | Phone/WA 0822-1695-6789 |
Tapi mesin virtual Java itu kompleks sehingga menjadikan RAM yang dipesan menjadi besar. Selain itu, perangkat yang menggunakan Java akan menghasilkan tumpukan data sampah dari waktu ke waktu. Inilah yang membuat RAM akan penuh dan ponsel menjadi menurun performanya. Sementara itu, iPhone telah menciptakan OSnya sendiri yakni iOS. iOS hanya ada dalam satu perangkat yakni Apple saja.
Berbeda dengan android yang menggunakan Java, iOS dibuat menggunakan Objective-C. iOS tidak perlu penerjemahan mesin virtual. Semua aplikasinya di susun dengan kode asli yang dijalankan melalui perangkat keras secara langsung. Selain itu iOS tidak menghasilkan tumpukan data sampah saat penggunaannya. Sehingga RAM kecil pada iPhone bisa bekerja lebih ringan dibanding android.
2. Teknologi iPhone yang Canggih Membuat Hemat Kapasitas RAM
Kita juga mungkin bisa mengibaratkan RAM seperti halnya jalan raya ataupun lemari. Lalu data itu sebagai kendaraan di jalan raya atau barang-barang yang hendak kita simpan di lemari. Lama-lama jika jalan raya itu akan macet karena lalu lintas kendaraan (data) yang cukup. Atau, jika RAM itu di ibarakan seperti lemari maka lama-lama lemari itu akan penuh jika terus ditambahkan barang (data) setiap hari.
Biasanya begitulah cara kerja RAM, terutama pada smartphone android. Namun berkat kecanggihan teknologi yang di buat Apple, iPhone mampu membuat kendaraan (data) dalam ukuran yang lebih kecil sehingga jalan raya dengan lebar yang sama tidak macet seperti halnya android. Begitupun jika diibaratkan seperti lemari. Apple mampu membuat barang-barang dengan fungsi yang sama dengan ukuran yang lebih kecil, inilah yang membuat RAM kecil pada iPhone tidak cepat penuh dan lebih ringan.
Teknologi apakah itu dan sampai sejauh apa mempengaruhi performa RAM pada iPhone? Akan kita bahas lebih spesifik pada poin selanjutnya.
3. iPhone Punya Chip Apple Terbaik
Berbicara tentang kinerja, teknologi yang berkaitan dengannya adalah prosesor (chip) yang digunakan. Prosesor itu seperti otaknya komputer/sebuah perangkat. Ada 4 fungsi utama dari prosesor yakni :
Apple menggunakan chip buatan sendiri pada setiap perangkatnya, termasuk iPhone. Chip pada iPhone bernama Bionic Chip. Chip terbarunya yakni A16 Bionic mulai di sematkan pada iPhone 14. Bionic Chip yang di ciptakan Apple ini memegang peranan penting untuk menjadikan RAM kecil iPhone lebih ringan dan tidak mudah penuh.
Jika bisa dikatakan, otak dari iPhone ini termasuk jenius. Karena Bionic Chip mampu membuat 4 fungsi prosessor lebih efektif dan efisien sehingga menjadikan performa iPhone lebih kencang meskipun RAM nya kecil. Bahkan dalam pengujian Geekbench 5 Single-core, Snapdragon 8+ Gen 1 memiliki skor 1334 sedangkan A16 Bionic memiliki skor 1887. Untuk pengujian Geekbench 5 Multi-core, A16 Bionic masih unggul dengan skor 5455 daripada Snapdragon 8+ Gen 1 yang hanya memeiliki skor 3737.
Kita juga mungkin bisa mengibaratkan RAM seperti halnya jalan raya ataupun lemari. Lalu data itu sebagai kendaraan di jalan raya atau barang-barang yang hendak kita simpan di lemari. Lama-lama jika jalan raya itu akan macet karena lalu lintas kendaraan (data) yang cukup. Atau, jika RAM itu di ibarakan seperti lemari maka lama-lama lemari itu akan penuh jika terus ditambahkan barang (data) setiap hari.
Biasanya begitulah cara kerja RAM, terutama pada smartphone android. Namun berkat kecanggihan teknologi yang di buat Apple, iPhone mampu membuat kendaraan (data) dalam ukuran yang lebih kecil sehingga jalan raya dengan lebar yang sama tidak macet seperti halnya android. Begitupun jika diibaratkan seperti lemari. Apple mampu membuat barang-barang dengan fungsi yang sama dengan ukuran yang lebih kecil, inilah yang membuat RAM kecil pada iPhone tidak cepat penuh dan lebih ringan.
Teknologi apakah itu dan sampai sejauh apa mempengaruhi performa RAM pada iPhone? Akan kita bahas lebih spesifik pada poin selanjutnya.
3. iPhone Punya Chip Apple Terbaik
Berbicara tentang kinerja, teknologi yang berkaitan dengannya adalah prosesor (chip) yang digunakan. Prosesor itu seperti otaknya komputer/sebuah perangkat. Ada 4 fungsi utama dari prosesor yakni :
- Fetch, yakni menerima instruksi dari RAM
- Decode, yaitu membagi mana instruksi yang harus diteruskan prosesnya
- Execute, adalah proses mengeksekusi atau melakukan instruksi
- Dan terakhir yakni penyimpanan, ketika instruksi sudah dilaksanakan selanjutnya perlu data umpan balik. Nah data ini di simpan di memori untuk digunakan kembali saat diperlukan.
Apple menggunakan chip buatan sendiri pada setiap perangkatnya, termasuk iPhone. Chip pada iPhone bernama Bionic Chip. Chip terbarunya yakni A16 Bionic mulai di sematkan pada iPhone 14. Bionic Chip yang di ciptakan Apple ini memegang peranan penting untuk menjadikan RAM kecil iPhone lebih ringan dan tidak mudah penuh.
Jika bisa dikatakan, otak dari iPhone ini termasuk jenius. Karena Bionic Chip mampu membuat 4 fungsi prosessor lebih efektif dan efisien sehingga menjadikan performa iPhone lebih kencang meskipun RAM nya kecil. Bahkan dalam pengujian Geekbench 5 Single-core, Snapdragon 8+ Gen 1 memiliki skor 1334 sedangkan A16 Bionic memiliki skor 1887. Untuk pengujian Geekbench 5 Multi-core, A16 Bionic masih unggul dengan skor 5455 daripada Snapdragon 8+ Gen 1 yang hanya memeiliki skor 3737.
4. Pembaruan iOS Cenderung Teratur
![]() |
Penyebab RAM Kecil iPhone Lebih Cepat Dari RAM Besar Android | Electro Mobile Apple Repair Service Store Surabaya | Phone/WA 0822-1695-6789 |
Baca Juga: Mengenal iPad Pro M2 Dengan Pencil Hover dan Reference Mode
5. Tidak Perlu Sistem Garbage Collector
Pada dasarnya cara kerja smartphone sama saja yakni membaca data, mengeksekusi, dan juga menghasilkan output. Karena menggunakan Java, android memerlukan sistem garbage collector untuk mengatur memori yang digunakan, terutama saat membuka aplikasi yang membutuhkan performa yang sangat tinggi. Jadi garbage collector ini berfungsi membantu proses membuka aplikasi agar lebih ringan.
Meskipun demikian, ketika membuka banyak aplikasi yang berat maka kapasitas memori akan cepat habis dan ponsel pun lemot. Berbeda dengan android nyatanya, tanpa adanya sistem pengumpul sampah iPhone dapat membuat penggunaan memori lebih hemat dibandingkan android.
6. Keamanan Apps Store Terjaga
![]() |
Penyebab RAM Kecil iPhone Lebih Cepat Dari RAM Besar Android | Electro Mobile Apple Repair Service Store Surabaya | Phone/WA 0822-1695-6789 |
Apa yang terjadi jika ponsel kita disusupi malware atau virus? Efeknya memang tergantung cara virus tersebut bekerja, namun umumnya akan mengganggu kinerja RAM dan memori akan dipenuhi malware/virus. Selanjutnya mungkin membuat performa ponsel akan menurun. Sebaliknya, pada apps store (iPhone), aplikasi baru yang masuk akan melalui prosedur peninjauan yang ketat untuk memastikan keamanan dan kenyamanan pengguna tetap terjaga.
7. Apple Tidak Menyisipkan Aplikasi Bloatware
Alasan lain mengapa RAM kecil pada iPhone bisa lebih kencang adalah karena Apple tidak menyisipkan aplikasi bloatware pada iPhone. Seperti yang kita ketahui, jika kita menggunakan android maka otomatis ada aplikasi bawaan yang membutuhkan memori. Misalnya saja jika anda membeli ponsel Samsung, pasti ada aplikasi yang tidak bisa di uninstall. Inilah yang disebut sebagai aplikasi bloatware dan salah satu alasan mengapa android masih membutuhkan tambahan memori.
Di iPhone, aplikasi bloatware disisipkan secara default sehingga tidak akan memakan memori anda. Mungkin ini alasan mengapa iPhone memang tidak membuat memori slot seperti halnya android. Jika membutuhkan memori yang lebih besar, kita bisa memilih varian memori lain yang lebih besar namun tujuannya lebih pada penggunaan jangka panjang saja.
Nah ini juga berkaitan dengan fenomena versi user interface android yang sangat variatif seperti MIUI, OneUI, dsb. Antarmuka android yang sedikit berbeda ini terkadang menghambat user experience dan memerlukan memori yang tidak kecil. Berbeda dengan iPhone, user experience akan sama karena iOS hanya digunakan pada 1 perangkat saja. (source: arusgadget.com)
Artikel Terkait: Ciri-Ciri LCD iPhone Rusak
Kesimpulan
Itulah beberapa alasan yang bisa menjelaskan mengapa iPhone terkesan pelit menyematkan RAM pada iPhonenya. Tapi herannya performa smartphone yang satu ini malah cenderung lebih kencang dari android dengan RAM yang sama bahkan lebih besar. Memilih iPhone ataupun android, sebenarnya tergantung kebutuhan dan budget anda. Karena seri iPhone juga banyak dan pasti memiliki kekurangan. Salah satunya mungkin dari segi harganya yang mahal.
Artikel Terkait: Ciri-Ciri LCD iPhone Rusak
Kesimpulan
Itulah beberapa alasan yang bisa menjelaskan mengapa iPhone terkesan pelit menyematkan RAM pada iPhonenya. Tapi herannya performa smartphone yang satu ini malah cenderung lebih kencang dari android dengan RAM yang sama bahkan lebih besar. Memilih iPhone ataupun android, sebenarnya tergantung kebutuhan dan budget anda. Karena seri iPhone juga banyak dan pasti memiliki kekurangan. Salah satunya mungkin dari segi harganya yang mahal.
Demikian Artikel tentang Penyebab RAM Kecil iPhone Lebih Cepat Dari RAM Besar Android dari elmobsub.com
Jika anda memiliki masalah pada Apple Device anda seperti MacBook, iPhone, iPad, iMac, iWatch, MagSafe, dan AirPods jangan ragu untuk berkonsultasi dengan beberapa Teknisi Apple kami di line telepon 0822-1695-6789.
♻️ Electro Mobile Apple Repair Service Store Surabaya
— Service Apple Surabaya (@applerepairsub) February 12, 2022
🎯 Jasa Service Apple iPhone, MacBook, iPad, iMac, iWatch, AirPods, & MagSafe Terpercaya
📲 Phone/WA 0822-1695-6789
📍 Alamat Toko di WTC e-Mall Lantai 2, No. R-816, Kota Surabaya
🧭 Google Mapshttps://t.co/5wYuhlgZUF
Atau, jika anda adalah warga atau sedang berada di Kota Surabaya baik itu Surabaya Barat, Surabaya Timur, Surabaya Utara, Surabaya Selatan, dan Surabaya Pusat. Toko Apple kami di WTC e-Mall Lantai 2, No. R-816, Kota Surabaya akan selalu siap menyambut anda. Konsultasikan semua masalah pada Apple Device anda kepada kami. Electro Mobile Apple Repair Service Store Surabaya! Kunjungi Toko Kami via valid Google Maps berikut ini:
Salam dan Sehat Selalu
Electro Mobile Apple Repair Service Store Surabaya